Pintu Masuk

on 7.03.2013
pagi-pagi di kantor urusan pajak
hari ini orang pertama yang aku temui adalah perempuan penjaga pintu masuk
saban hari ia tiba tepat waktu
dengan setia berdiri menyambut tamu
menyampaikan pesan berbeda ke tiap tamu pertamu yang ia temui
jangan menimang banyak perasaan, pesannya kepadaku

keesokannya
aku datang lebih tiba dari perempuan itu
berdiri di gerbang lebih siap dari dirinya
yang setia itu langsung meminang, pesanku kepadanya



Makassar – dua ribu tiga belas

0 komentar:

Posting Komentar

7.03.2013

Pintu Masuk

Diposting oleh Unknown di 22.16
pagi-pagi di kantor urusan pajak
hari ini orang pertama yang aku temui adalah perempuan penjaga pintu masuk
saban hari ia tiba tepat waktu
dengan setia berdiri menyambut tamu
menyampaikan pesan berbeda ke tiap tamu pertamu yang ia temui
jangan menimang banyak perasaan, pesannya kepadaku

keesokannya
aku datang lebih tiba dari perempuan itu
berdiri di gerbang lebih siap dari dirinya
yang setia itu langsung meminang, pesanku kepadanya



Makassar – dua ribu tiga belas

0 komentar on "Pintu Masuk"

Posting Komentar